Ginkel Mengincar Starting Eleven Chelsea Pemain yang baru saja di rekrut oleh Chelsea Marco Van Ginkel mengakui keinginannya untuk bermain di starting eleven dalam tim Chelsea. Dirinya ingin menjadi sosok penting di Chelsea yang dibutuhkan oleh pelatih dan semua pemain. Dan saya harus berjuang keras untuk mendapatkan posisi tersebut. Dirinya harus berjuang keras agar bisa di ketahui oleh sang pelatih Jose Mourinho, tentang potensi dirinya...



