Agen bola – AS Roma mulai memperbaiki posisinya di papan klasemen sementara Serie A, dengan membungkam tamunya Lecce 2-0, di Olimpico Stadium, Minggu (31/10/2010). Pertandingan ini turut diwarnai pengusiran dua pemain dari masing-masing kubu, mereka adalah Francesco Totti dan Ruben Olivera. Dua gol Roma masing-masing dicetak oleh Nicolas Burdisso dimenit 62 dan Mirko Vucinic dimenit 76 .
Masing-masing tim harus bermain dengan 10 orang pada 15 menit terakhir setelah Francesco Totti dan Ruben Olivera diusir dari luar lapangan. Kedua pemain diberikan kartu merah karena terlibat konfrontasi. Kemenangan ini setidaknya membuat posisi Claudio Ranieri aman. Roma juga belum terkalahkan di Stadio Olimpico. Namun banyak kehilangan angka di kandang lawan.